Kamis, 10 November 2016

Cara Mengedit Video Agar Tidak Goyang ( Video Stabilizer )

- oke teman teman selamat datang diwebsite modecomp sebuah web pembelajaran tentang komputer disini teman teman semua bisa belajar banyak tentang trik dan tips mengenai semua ilmu komputer berupa ms office ,bahasa pemrograman, bahasa dos, cmd,jaringan komputer dan lain sebagainya, selain dari pada itu diwebsite kami ini juga terkadang memberikan informasi mengenai berita-berita seputar tehnologi terkini yang berkaitan dengan semua berita kemajuan dan perkembangan teknologi dari berbagai penjuru dunia , jika teman teman ingin belajar dan bertanya tanya mengenai teknologi ataupun ilmu komputer maka anda telah tepat mengunjungi website modecomp ini karena disinilah sumber ilmu tentang komputer dan perkembangan teknologi lainya.


Pasti kita pernah merekam video tapi tidak sesuai dengan keinginan kita, karena udah capek-capek ngerekam tapi videonya goyang-goyang, bikin pusing kepala. Saya mau share cara sederhana cara mengedit video agar tidak goyang dengan menggunakan youtube editor, kekurangannya adalah cara harus dilakukan secara online.


Cara Mengedit Video Agar Tidak Goyang ( Video Stabilizer )

1. Upload video yang akan di edit ke youtube


2. Tunggu proses upload hingga selesai


3. Buka www.youtube.com/editor
4. Tarik video kedalam timeline


5. Klik video di timeline, akan muncul Menu Efek disamping video
6. Centang menu Stabilkan Video (Bhs Indonesia) atau Stabilize Video ( English )


7. Kita bisa lihat perbedaan antara video asli dengan video yang di edit (Stabilize), dengan cara centang pratinjau efek bersebalahan dengan video aslinya


8. Langkah terkahir, klik tombol Buat Video dan tunggu prosesnya hingga selesai (5-10 menit)




Video tutorial bisa lihat dibawah ini (Youtube)

Perbandingan Video Asli dan Video Edit (Youtube)


 edit video goyang, cara edit video goyang, cara meredam video goyang, edit video agar tidak goyang, cara mengurangi goyangan video, menstablikan video 
dari goyangan, video stabilizer, aplikasi video stabilizer, aplikasi edit video yang goyang, memperbaiki rekaman video yang goyang.


Demikianlah Artikel Cara Mengedit Video Agar Tidak Goyang ( Video Stabilizer )

Sekian akhir dari artikel terbaru kami tentang pembelajaran komputer dan informasi perkembangan teknologi dari seluruh penjuru dunia kami Cara Mengedit Video Agar Tidak Goyang ( Video Stabilizer ), mudah-mudahan postingan ini bisa memberi manfaat untuk anda. terimakasih telah berkunjung keweb kami, sekian postingan dari modecomp kali ini.

Anda sedang membaca artikel Cara Mengedit Video Agar Tidak Goyang ( Video Stabilizer ) dan artikel ini url permalinknya adalah https://ilmujahat.blogspot.com/2016/11/cara-mengedit-video-agar-tidak-goyang.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Load disqus comments

0 komentar