Senin, 28 November 2016

Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video )

- oke teman teman selamat datang diwebsite modecomp sebuah web pembelajaran tentang komputer disini teman teman semua bisa belajar banyak tentang trik dan tips mengenai semua ilmu komputer berupa ms office ,bahasa pemrograman, bahasa dos, cmd,jaringan komputer dan lain sebagainya, selain dari pada itu diwebsite kami ini juga terkadang memberikan informasi mengenai berita-berita seputar tehnologi terkini yang berkaitan dengan semua berita kemajuan dan perkembangan teknologi dari berbagai penjuru dunia , jika teman teman ingin belajar dan bertanya tanya mengenai teknologi ataupun ilmu komputer maka anda telah tepat mengunjungi website modecomp ini karena disinilah sumber ilmu tentang komputer dan perkembangan teknologi lainya.


Bagaimana cara membuat freeze time atau pause video yang biasanya kita lihat di beberapa video tutorial yang ada di youtube atau di blog ? bagi anda yang masih bingung apa itu pause video (freeze time), anda bisa melihat video dibawah ini, saat video itu di play, beberapa detik kemudian berhenti beberapa detik dan ada text nya, video seperti ini banyak kita lihat di beberapa tutorial video.

Contoh Video Dengan Effect Pause (Freeze Time)

Software yang saya gunakan adalah Camtasia 8, sebenarnya banyak aplikasi edit video lainnya seperti adobe after effect, tapi size nya terlalu besar dan toolsnya sangat compleks. Kalau hanya untuk edit video effect pause saja, lebih baik menggunakan camtasia 8.

Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video )
1. Import video file ke aplikasi camtasia, drag ke timeline


2. Cari dan tentukan clip video yang akan di pause


3. Klik kanan, Pilih Extend Frame


4. Tentukan timer untuk durasi video yang akan di pause ( ex : 3 detik)


5. Setelah selesai proses pause video, sekarang saatnya kita menambahkan text
6. Pilih menu Callouts, Pilih sendiri design Shape yang anda inginkan, dan sesuaikan isi text, ukuran, jenis font sesuai dengan yang anda inginkan.


7. Sesuaikan text tersebut, dengan video yang sudah kita berikan jeda/pause (freeze time)


8. Selesai, tinggal save videonya, Klik Produce and Share



-- Video Tutorial --
-- Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video ) --


cara membuat video freeze time, cara membuat jeda video, cara membuat effect pause video, cara membuat pause video untuk tutorial, recorder dekstop pause video, cara membuat freeze time video, cara pause video menggunakan camtasia, cara edit video di camtasia, cara membaut effect zoom dan effect pause di camtasia, membuat effect pause beberapa detik, cara video berhenti beberapa detik, tutorial cara freeze time atau pause video di camtasia, tutorial extend frame di camtasia


Demikianlah Artikel Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video )

Sekian akhir dari artikel terbaru kami tentang pembelajaran komputer dan informasi perkembangan teknologi dari seluruh penjuru dunia kami Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video ), mudah-mudahan postingan ini bisa memberi manfaat untuk anda. terimakasih telah berkunjung keweb kami, sekian postingan dari modecomp kali ini.

Anda sedang membaca artikel Cara Membuat Video Freeze Time ( Jeda Video atau Pause Video ) dan artikel ini url permalinknya adalah https://ilmujahat.blogspot.com/2016/11/cara-membuat-video-freeze-time-jeda.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.
Load disqus comments

0 komentar